Blog Gogarmen.com

Ingin tampil beda dengan pakaian custome yang sesuai dengan karakter dan gayamu?
Kunjungi blog gogarmen.com dan temukan berbagai inspirasi dan tips untuk membuat pakaian custome impianmu!

Jasa Konveksi Jaket di Sumbawa - Gogarmen.com

Jasa Konveksi Jaket di Sumbawa

jasa konveksi jaket di sumbawa
Foto oleh Néo Rioux dari Pexels

Jasa konveksi Jaket di Sumbawa. Kami dari pihak Gogarmen menerima pesanan anda secara online maupun offline. Saat ini Gogarmen telah hadir di 5 Provinsi di Indonesia dan di sumbawa lah salah satunya. Jika anda tidak mengetahui tentang Gogarmen saya akan memberi tahu sedikit tentang Gogarmen.

Sekilas Tentang Gogarmen

Gogarmen adalah salah satu platform digital pemesanan pakaian yang mudah di akses di mana saja dan kapan saja, dengan memberikan garansi kualitas produksi, dengan harga yang kompetitif. Selain itu gogarmen  berkolaborasi dengan banyak mitra produksi dari Sabang sampai Merauke. Dengan memesan di gogarmen anda sudah membantu ribuan UKM di seluruh Indonesia.

Gogarmen hadir di Indonesia pada tahun 2020 yang dipimpin oleh bapak Thryana Suryaningrat. Diawali dengan membuka bisnis penyablonan baju untuk para konsumen hingga berubah menjadi jasa konveksi yang meluas di seluruh Indonesia. Sekarang Gogarmen telah hadir di 5 Provinsi di Indonesia dan salah satunya berada di Temanggung.Gogarmen memberikan fasilitas online yang dapat diakses kapanpun dimanapun, sehingga konsumen dapat mengakses kapan saja tidak perlu repot keluar ruangan, buang waktu, dan antri berjam-jam lagi hanya untuk pergi ke tempat pembuatan pakaian.

Okeeeh sesuai dengan judulnya Kali ini mimin akan membahas tentang Jaket, Okehh kita akan langsung membahas produk Jaket Gogarmen beserta bahan dan opsi tambahannya.

Produk Jaket Gogarmen

Ingat ini hanya produk yang ditawarkan!!! jika ingin membuat desain jaket sendiri bisa yahh.

  • Jaket Hoodie

Di indonesia jaket hoodie lah yang paling laris di pasaran. Dengan desain model yang simple dan menarik, menjadi pilihan terbaik untuk semua kalangan. Hoodie juga memiliki kelebihan seperti cocok untuk pakaian utama atau menjadi pakaian yang membantu di kala cuaca dingin.

  • Jaket Zipper

Jaket ini sangat mirip dengan hoodie yang membedakan hanyalah resleting yang berada di bagian depan. Jaket ini memiliki kesan yang sporty dan cocok untuk dipakai saat lari sore maupun pagi. Dengan style yang minimalis jaket ini juga sangat disenangi semua kalangan.

  • Jaket Motor

Kita semua tahu dong dengan jaket motor, saat ini jaket motor menjadi pilihan terbaik untuk anda yang ingin berkendara jauh. Jaket ini memiliki struktur bahan yang hangat di dalam dan halus diluar yang memudahkan untuk dibersihkan.

  • Jaket anti Hujan

Jaket ini memiliki banyak jenis nya. salah satunya jaket parka, jaket ini memiliki bahan yang anti dengan air dan mudah untuk dibersihkan. Sesuai dengan namanya jaket ini sangat cocok dipakai saat hujan. Jaket ini sangat trendy lo, anda tetap high fashion dikala hujan.

  • Sweater

Nahh yang satu ini bisa dibilang abang-adik dengan hoodie, soalnya mulai dari bahan hingga desain semuanya sama, yang membedakan hanyalah tudung kepala yang ada di hoodie.

Nahh untuk soal bahan dan opsi tambahannya Kami menggunakan:

Material yang digunakan

  1. Cotton Fleece
  2. Fleece PE
  3. Taslan

Opsi Printing yang di sediakan

  1. DTF
  2. SABLON
  3. BORDIR
  4. SUBLIME

Nahh gimana diantara produk kami yang mana yang anda sukai, jika anda tertarik silahkan langsung hubungin adminnya yahh.

Leave a Comment

Gogarmen.com adalah System produksi pemesanan segala jenis pakaian custom

Silahkan sampaikan kebutuhan Anda pada kami

Halo sobat MinGo, Untuk kalian yang ingin mendapatkan informasi lebih detail tentang produk kami, dan ingin segera direspon oleh kami, bisa hubungi MinGo yaa melalui link dibawh ini!

08119050119

penelusuran google terkait jasa-konveksi-jaket-di-sumbawa gogarmen